polhukam.id -- Berikut ini ulasan info mengenai formasi CPNS dan PPPK untuk lulusan S1 teknik informatika yang bakal dibuka di seleksi CASN 2024.
Seperti diketahui, pemerintah telah mengumumkan akan menggelar seleksi CPNS dan PPPK di tahun 2024 ini.
Dan sebanyak 2,3 juta formasi bakal dibuka, tak terkecuali formasi untuk lulusan sarjana teknik informatika.
Talenta digital menjadi fokus dalam seleksi CPNS 2024, maka buat lulusan S1 teknik imformatika tentu ini bakal jadi kabar gembira.
Formasi talenta digital sendiri sejatinya telah dibuka dalam seleksi CPNS 2023, namun tahun ini diprediksi kebutuhannya makin meningkat.
Hal itu tidak terlepas dari penggunaan sistem informasi dan teknologi dalam pengelolaan data dan kebutuhan birokrasi.
Adapun lulusan dari S1 teknik informatika diperkirakan bakal banyak dibutuhkan di sejumlah instansi, baik pusat maupun daerah.
Pasalnya kebutuhan terhadap tenaga-tenaga terampil melek teknologi informasi semakin urgent dibutuhkan.
Baca Juga: Rekomendasi Ketoprak Cirebon di Bogor Paling Enak, Makin Mantap Pakai Telor Ceplok
Nah berikut ini beberapa formasi yang diperkirakan bakal dibuka untuk lulusan s1 teknik informatika di CPNS 2024 ini.
1. Ahli pertama pranata komputer
2. Pengelola informasi pertanahan
3. Analis pertanahan
4. Pengelola pertanahan
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: ayobogor.com
Artikel Terkait
[ANALISIS] Peringatan Keras Panglima TNI Untuk Prajurit Aktif Rangkap Jabatan
Jokowi Diminta Sembunyi Dulu 5 Tahun
Tegas! Dikontak Pertamina, Fitra Eri Tolak Tawaran untuk Bantah Isu Pertamax Oplosan
Intip Dua Sosok Istri Tersangka Mega Korupsi Minyak Mentah, Langsung Gembok Akun Medsos