polhukam.id - Pendaftaran SNBP 2024 sebentar lagi akan dibuka. Pasalnya, saat ini tahapan seleksi sudah memasuki pembuatan dan registrasi akun SNPMB.
Panitia SNPMB 2024 sudah menentukan jadwal pendaftaran SNBP 2024 pada Februari 2024 tepat setelah masa registrasi akun SNPMB selesai.
Karena itu, para calon mahasiswa yang masih kebingungan memilih kampus masa depannya, bisa menjadikan 8 universitas terbaik di Indonesia menjadi pilihan.
Kampus-kampus ini tersebar di berbagai wilayah. Di ibukota ada, di daerah Jawa Barat ada, hingga di daerah-daerah Jawa lainnya.
Kampus-kampus ini mendapatkan skor tinggi, bahkan merujuk penilaian pemeringkatan kampus, diperhitungkan di kancah internasional.
Menyadur Republika yang mengutip publikasi Scopus, berikut ini 8 universitas terbaik di Indonesia yang bisa dipilih pada SNBP 2024.
1.Universitas Indonesia (UI), skor : 32.141
2.Institut Teknologi Bandung (ITB), skor :24.160
3.Universitas Gadjah Mada (UGM), skor : 24.067
4.Universitas Airlangga (Unair), skor :16.353
Baca Juga: Pembukaan Seleksi CPNS 2024 Diundur Lagi Guys, Digelar Usai Rekapitulasi Suara Pilpres 2024 Selesai
5.Institut Pertanian Bogor (IPB), skor : 15.132
6.Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS), skor : 14.227
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: ayobogor.com
Artikel Terkait
[ANALISIS] Peringatan Keras Panglima TNI Untuk Prajurit Aktif Rangkap Jabatan
Jokowi Diminta Sembunyi Dulu 5 Tahun
Tegas! Dikontak Pertamina, Fitra Eri Tolak Tawaran untuk Bantah Isu Pertamax Oplosan
Intip Dua Sosok Istri Tersangka Mega Korupsi Minyak Mentah, Langsung Gembok Akun Medsos