polhukam.id--Gempa kembali mengguncang Sumedang dengan Magnitudo 2,9 pada pukul 23.23 WIB, Minggu 31 Desember 2023.
Menurut informasi BMKG, gempa terjadi di kedalaman 7 kilometer.
"Info Gempa Mag:2.9, 31-Dec-23 23:23:41 WIB, Lok:6.83 LS - 107.94 BT (4 km TimurLaut KAB-SUMEDANG-JABAR), Kedlmn: 7 Km ::BMKG," tulis informasi BMKG.
Baca Juga: Badan Geologi Sebut Gempa Sumedang Diperkirakan Akibat Aktivitas Sesar Cileunyi-Tanjungsari
Sebelumnya, gempa sudah terjadi sebanyak tiga kali pada hari ini. Terbesar terjadi pada pukul 20.34 WIB dengan Magnitudo 4,8.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: ayobandung.com
Artikel Terkait
[ANALISIS] Peringatan Keras Panglima TNI Untuk Prajurit Aktif Rangkap Jabatan
Jokowi Diminta Sembunyi Dulu 5 Tahun
Tegas! Dikontak Pertamina, Fitra Eri Tolak Tawaran untuk Bantah Isu Pertamax Oplosan
Intip Dua Sosok Istri Tersangka Mega Korupsi Minyak Mentah, Langsung Gembok Akun Medsos