LENGKONG, polhukam.id -- Angin segar di penghujung tahun 2023 ini. Tunjangan sertifikasi guru triwulan 4 sudah cair dan masuk ke rekening setiap guru.
Para guru yang menerima tunjangan sertifikasi guru triwulan 4 wajib berbahagia dan bersyukur.
Karena, jelang tahun baru 2024, tunjangan sertifikasi guru triwulan 4 ini sudah bisa para guru nikmati.
Dengan hadirnya pencairan tunjangan sertifikasi guru triwulan 4 ini, tentu penantian semua guru telah terkabulkan.
Banyak daerah yang akhirnya telah mencairkan hak para guru.
Setidaknya ada 53 yang kini sudah melakukan pencairan tunjangan sertifikasi guru triwulan 4.
Besarnya sangat menarik lho dan bisa memenuhi kebutuhan pokok selama sebulan bahkan lebih tergantung kebutuhan.
Jadi, dari tunjangan sertifikasi guru triwulan 4 ini cair sebesar tiga kali gaji pokok para guru.
Selain itu, tunjangan sertifikasi guru triwulan 4 ini adalah tunjangan profesi guru sebagai bentuk penutup tahun 2023.
Tunjangan sertifikasi guru disalurkan kepada para guru PNS atau non PNS yang sudah menerima sertifikasi pendidik serta mempunyai nomor registrasi dan terdaftar di Dapodik.
Merujuk pada Permendikbud nomor 4 tahun 2022, tujuan diberikannya tunjangan sertifikasi guru ini yakni dalam bentuk meningkatkan kinerja, profesionalisme serta kesejahteraan guru di daerah provinsi, kabupaten, maupun kota.
Ini dia 53 wilayah yang sudah mencairkan tunjangan sertifikasi guru triwulan 4:
Baca Juga: Resmi Disahkan, Batas Usia Pensiun PNS dan PPPK Dibagi Jadi 2 Jabatan Menurut UU Nomor 20 Tahun 2023
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: ayobandung.com
Artikel Terkait
[ANALISIS] Peringatan Keras Panglima TNI Untuk Prajurit Aktif Rangkap Jabatan
Jokowi Diminta Sembunyi Dulu 5 Tahun
Tegas! Dikontak Pertamina, Fitra Eri Tolak Tawaran untuk Bantah Isu Pertamax Oplosan
Intip Dua Sosok Istri Tersangka Mega Korupsi Minyak Mentah, Langsung Gembok Akun Medsos