Corporate Secretary BCA, Raymon Yonarto, mengungkapkan bahwa transaksi dilakukan di harga Rp7.350 per saham. Dengan demikian, nilai transaksi atas pembelian saham BCA oleh John Kosasih menembus Rp367,50 juta.
"Jumlah saham sebelum transaksi adalah 171.765 lembar, sedangkan setelah transaksi adalah 221.765 lembar," jelas Raymon, Jumat, 27 Mei 2022.
Untuk informasi, transaksi tersebut merupakan yang kedua kalinya dilakukan oleh John Kosasih sepanjang Mei 2022. Pada 9 Mei 2022 lalu, John Kosasih sempat membeli 50.000 lembar saham BCA di harga Rp7.725 per saham. Nilai pembelian saham kala itu mencapai Rp386,25 juta.
Sumber: genpi.co
Artikel Terkait
[ANALISIS] Peringatan Keras Panglima TNI Untuk Prajurit Aktif Rangkap Jabatan
Jokowi Diminta Sembunyi Dulu 5 Tahun
Tegas! Dikontak Pertamina, Fitra Eri Tolak Tawaran untuk Bantah Isu Pertamax Oplosan
Intip Dua Sosok Istri Tersangka Mega Korupsi Minyak Mentah, Langsung Gembok Akun Medsos