TRIBUNMANADO.CO.ID - Info gempa bumi terkini di wilayah Sulawesi Utara (Sulut) pada Jumat (19/5/2023) subuh menjelang pagi.
BMKG melaporkan, gempa berkekuatan magnitudo 3,9 terjadi pada pukul 03:21 WIB atau 04:21 WITA.
Guncangan gempa berpusat di laut dengan jarak 44 kilometer dari Kepulauan Sitaro.
Kedalaman gempa 20 kilometer dari permukaan laut.
"#Gempa Mag:3.9, 19-May-2023 03:21:22WIB, Lok:2.92LU, 125.72BT (44 km TimurLaut ONDONG-KEP.SITARO-SULUT), Kedlmn:20 Km #BMKG" lapor BMKG dalam unggahan akun twitter @infoBMKG
(TribunManado.co.id)
Sumber: manado.tribunnews.com
Artikel Terkait
[ANALISIS] Peringatan Keras Panglima TNI Untuk Prajurit Aktif Rangkap Jabatan
Jokowi Diminta Sembunyi Dulu 5 Tahun
Tegas! Dikontak Pertamina, Fitra Eri Tolak Tawaran untuk Bantah Isu Pertamax Oplosan
Intip Dua Sosok Istri Tersangka Mega Korupsi Minyak Mentah, Langsung Gembok Akun Medsos