Namun, bukan Rizky Billar yang menjadi perhatian warganet, melainkan Dewi Persik yang saat itu membacakan nominasi untuk kategori Gorgeous Dad.
Tayang ketika permasalahan Kekerasa Dalam Rumah Tangga (KDRT) yang dialami oleh Lesti Kejora merebak, Dewi Persik sempat menyinggung tentang isu tersebut sebelum mengumumkan pemenang.
Baca Juga: Dikonfirmasi Selingkuh dari Lesti Kejora Hingga Lakukan KDRT, Netizen: Kelakuannya Sampah
“Iya, yang penting kan kita sudah baik, enggak pernah selingkuh, enggak main tangan, enggak macam-macam, ditipu ya enggak apa-apa juga, nanti pasti dapat yang lebih baik lagi, mungkin belum jodohnya aja,” ujar Dewi Persik dilansir dari kanal YouTube SCTV.
Setelah pembacaan nominasi, Dewi Persik bersama Natalie Holscher pun membuka kertas yang berisikan nama pemenang di hadapan para penonton yang sebagian besar merupakan para artis.
Ketika membuka kertas dan melirik nama pemenangnya, wajah Dewi Persik segera berubah dan secara tidak sadar menutup kembali kertasnya. Dewi Persik pun kembali mengintip ke dalam kertasnya dengan wajah terkejut.
Dewi Persik pun tetap membacakan nama pemenang nominasi, yaitu Rizky Billar, meskipun wajahnya tetap tampak terkejut dan seolah tidak setuju dengan nama Billar di kertas yang ia pegang.
Ekspresinya ini menuai komentar dari warganet yang merasa terhibur ketika membacakan pemenang penghargaan tersebut, terlebih satu studio terlihat tidak ada yang bertepuk tangan ketika nama Billar disebutkan.
Baca Juga: FBI Kalah! Fans Ini Beritahu Hal Mencurigakan dari Lesti Kejora dan Rizky Billar Sebelum Keduanya Dikabarkan Berseteru
“Akward momen 1 studio,” tulis akun @MentariMahira.
“Wkwk pda diem,” tulis akun @fasniyuniar.
“They be like: bitch be serious,” tulis akun @sxvjxnx.
Ekspresi Dewi Perssik dan Nathalie Holscher pas ngebacain pemenang award Gorgeous Dad tuh, juara banget!!????????
Tp srius aneh bgt pas tau pemenang nominasi ini Rizky Billar, di hari bersamaan dia ada skandal kdrt???? pic.twitter.com/mGcs7KgsBy
— randomand (@randomnand) September 29, 2022Sumber: kontenjatim.id
Artikel Terkait
[ANALISIS] Peringatan Keras Panglima TNI Untuk Prajurit Aktif Rangkap Jabatan
Jokowi Diminta Sembunyi Dulu 5 Tahun
Tegas! Dikontak Pertamina, Fitra Eri Tolak Tawaran untuk Bantah Isu Pertamax Oplosan
Intip Dua Sosok Istri Tersangka Mega Korupsi Minyak Mentah, Langsung Gembok Akun Medsos