Seperti halnya kasus formula E, forum KPK dengan sigap mengejar kasus tersebut.
Melalui akun twitternya, ia menanggapi persoalan keterkaitan antara kasus formula E dengan proyek mandalika yang sedang dirancang pemerintah.
Mandalika kalau ada penyelewengan pasti juga akan dikejar KPK. Sama seperti Formula E.
Masalahnya yg satu gak tercium aroma penyelewengan. Satunya lagi menyengat.
Masalahnya ada penyelewengan gak? https://t.co/LxLXdchuoT
— Eko Kuntadhi (@_ekokuntadhi) September 8, 2022Hingga kini, Eko masih meyakini bahwa proyek MotoGp mandalika masih aman selagi tak tercium unsur penyelewengannya.
Diketahui, dana yang digunakan untuk proyek mandalika mencapai Rp 2,7 triliun yang digunakan dari Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN).
Baca Juga: Waduh, Anies Baswedan Diincar Karena Sebagai Oposisi Pemerintah? Simak Penjelasan Rocky Gerung!
Seperti yang diberitakan, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan saat ini sedang menjalani pemeriksaan dengan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), pada Rabu (7/9/2022).
Pemeriksaan yang ia jalani yaitu sebuah rangkaian proses hukum penyelidikan terkait kasus dugaan korupsi formula E.
Gubernur DKI itu mengatakan telah menerima surat panggilan dari KPK sejak terhitung sejak Senin (5/9/2022).
Dirinya memastikan akan memenuhi panggilan itu dengan memberi penjelasan hingga pada titik terang.
Baca Juga: Konspirasi Antara Anies Baswedan dan KPK, Rocky Gerung: KPK Ingin Menambah Elektabilitas Anies
Sumber: kontenjatim.id
Artikel Terkait
[ANALISIS] Peringatan Keras Panglima TNI Untuk Prajurit Aktif Rangkap Jabatan
Jokowi Diminta Sembunyi Dulu 5 Tahun
Tegas! Dikontak Pertamina, Fitra Eri Tolak Tawaran untuk Bantah Isu Pertamax Oplosan
Intip Dua Sosok Istri Tersangka Mega Korupsi Minyak Mentah, Langsung Gembok Akun Medsos