Andi sendiri meyakini bahwa Gubernur DKI Jakarta itu tidak terlibat korupsi yang diduga ada dalam penyelenggaraan ajang Formula E.
Baca Juga: Anies 8 Kali Sebut Bantu KPK: Bentuk Kepanikan dan Kecemasan Seorang Pelaku
“Semua mendoakan @aniesbaswedan, kami yakin Ia tak terlibatkorupsi. Memang perjuangan itu berat,” tulis Andi di akun Twitter-nya pada Kamis (8/9).
Andi bahkan mengatakan Partai Demokrat siap membantu secara hukum dengan menyiapkan ahli hukum jika diperlukan.
“Secara hukum, jika diperlukan maka anak muda kader Demokrat @jansen_jsp ahli hukum yg cukup disegani dan cerdas, siap diminta pendapat hukum dan membelanya pro bono,” ujarnya.
Kader Partai Demokrat itu yakin kader muda yang ahli hukum itu cerdas dan siap dimintai pendapat hukum dan membelanya.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan pada Rabu (7/8) kemarin memenuhi panggilan KPK untuk dimintai keterangannya terkait Formula E.
Semua mendoakan @aniesbaswedan, kami yakin Ia tak terlibat korupsi. Memang perjuangan itu berat. Secara hukum, jika diperlukan maka anak muda kader Demokrat @jansen_jsp ahli hukum yg cukup disegani dan cerdas, siap diminta pendapat hukum dan membelanya pro bono.
— andi arief (@Andiarief__) September 7, 2022Sempat terjadi aksi demo di depan Gedung KPK saat Anies memenuhi panggilan itu namun belakangan diketahui para pendemo itu hanya orang bayaran.
Sumber: NewsWorthy
Artikel Terkait
[ANALISIS] Peringatan Keras Panglima TNI Untuk Prajurit Aktif Rangkap Jabatan
Jokowi Diminta Sembunyi Dulu 5 Tahun
Tegas! Dikontak Pertamina, Fitra Eri Tolak Tawaran untuk Bantah Isu Pertamax Oplosan
Intip Dua Sosok Istri Tersangka Mega Korupsi Minyak Mentah, Langsung Gembok Akun Medsos