Hal itu ditanggapi Dokter Tifa melalui akun Twitter pribadi miliknya. Dalam cuitannya, Dokter Tifa sempat menyinggung soal Anies Baswedan yang digadang-gadang bakal naik menjadi calon presiden (capres) 2024 di pemilihan presiden (pilpres) 2024.
Baca Juga: Said Didu Sebut Mahfud MD Adalah Profesor yang Tidak Sesuai dengan Etika Ilmuwan, Eh Langsung Diskakmat: Kaca Itu untuk Bercermin!
Dokter Tifa mengatakan bahwa Anies Baswedan hanya kurang satu hal untuk memoles langkahnya menuju Pilpres 2024.
"Dear @aniesbaswedan. Utk 2024, cuma kurang 1 langkahmu.
Putrimu, Tia, pakaikanlah Jilbab," ucap Dokter Tifa melalui akun Twitter pribadi miliknya pada Sabtu (30/7).
Kemudian, Dokter Tifa menuturkan bahwa hal itu merupakan langkah efektif dalam memperoleh suara, khususnya suara dari umat muslim di Tanah Air.
"InsyaAllah 85 persen suara Muslim, dlm genggamanmu," ungkap Dokter Tifa.
Lanjut, Dokter Tifa bahkan menuturkan bahwa dengan cara yang sederhana itu, Anies Baswedan bisa sekaligus membenarkan sesuatu hal yang selama ini dianggap tidak benar.
"Dg cara sgt sederhana ini, dirimu paripurna. Sekaligus membebaskan umat Muslim dr pembenaran atas ketidakbenaran yg dilakukan Idolanya," imbuh Dokter Tifa.
Sementara itu, diketahui bahwa terkait Pilpres 2024, Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh mengumumkan bahwa ada tiga nama bakal capres yang akan diusung Partai NasDem dalam Pilpres 2024 mendatang.
Baca Juga: Gak Nyangka! Perkara Polisi Tembak Polisi, Visum Sudah Dua Kali Giliran Tersangkanya Belum Ada, Sudarsono Saidi: Bisa Jadi...
Ketiga nama itu adalah Gubernur DKI Anies Baswedan, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, dan Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa.
Dear @aniesbaswedan Utk 2024, cuma kurang 1 langkahmu.Putrimu, Tia, pakaikanlah Jilbab. InsyaAllah 85% suara Muslim, dlm genggamanmu. Dg cara sgt sederhana ini, dirimu paripurna. Sekaligus membebaskan umat Muslim dr pembenaran atas ketidakbenaran yg dilakukan Idolanya
— Dokter Tifa (@DokterTifa) July 30, 2022Sumber: NewsWorthy
Artikel Terkait
[ANALISIS] Peringatan Keras Panglima TNI Untuk Prajurit Aktif Rangkap Jabatan
Jokowi Diminta Sembunyi Dulu 5 Tahun
Tegas! Dikontak Pertamina, Fitra Eri Tolak Tawaran untuk Bantah Isu Pertamax Oplosan
Intip Dua Sosok Istri Tersangka Mega Korupsi Minyak Mentah, Langsung Gembok Akun Medsos