Pendaftaran HAKI atau Hak Kekayaan Intelektual yang dilakukan Baim Wong terhadap Citayam Fashion Week akan memberikannya keuntungan.
Baca Juga: Terungkap! Alasan Fenomena Citayam Fashion Week Terancam Punah, Bukan Hanya Gegara Baim Wong: Sayang Sekali
Walaupun Baim Wong mengaku bahwa niatnya mendaftarkan Citayam Fashion Week adalah untuk menyedikan wadah yang legal bagi siapapun yang terlibat dalam ajang tersebut.
Warganet dengan akun Twitter @berbicara17 menyebutkan bahwa jika pendaftaran itu berhasil, maka Baim akan mempunyai segala bentuk produk yang ada embel-embel 'Citayam Fashion Week'.
Contohnya ketika menggunakan kata 'Citayam Fashion Week' untuk konten di YouTube, maka akan terklaim otomatis hasil monetasi video itu.
Jadi pemilik kanal YouTube tersebut akan berbagi penghasilan dari video YouTube nya, yang menggunakan lebel itu ke PT Tiger Wong Entertainment (peusahaan Baim Wong).
"Contoh dari YouTube, setiap konten di youtube yg menggunakan kata 'citayam fashion week' maka akan ter-claim otomatis hasil monetisasi nya."
"Artinya pemilik channel YouTube tsb akan berbagi penghasilan ke perusahaanya baim wong," ungkapnya yang dikutip dari Twitter, Senin (25/7).
Sedangkan untuk platform lain pun akan seperti itu, jika tujuannya untuk keperluan komersil baik digital maupun tidak, perusahaan Baim Wong mempunyai hak penggunannya.
Contoh dari YouTube, setiap konten di youtube yg menggunakan kata "citayam fashion week" maka akan ter- claim otomatis hasil monetisasi nya, artinya pemilik channel YouTube tsb akan berbagi penghasilan ke perusahaanya baim wong.Gambar hanya contoh pic.twitter.com/93De6JWXgA
— berbicara (@berbicara17) July 24, 2022Sumber: NewsWorthy
Artikel Terkait
[ANALISIS] Peringatan Keras Panglima TNI Untuk Prajurit Aktif Rangkap Jabatan
Jokowi Diminta Sembunyi Dulu 5 Tahun
Tegas! Dikontak Pertamina, Fitra Eri Tolak Tawaran untuk Bantah Isu Pertamax Oplosan
Intip Dua Sosok Istri Tersangka Mega Korupsi Minyak Mentah, Langsung Gembok Akun Medsos