Logam mulia Antam paling murah dibanderol Rp567.000 untuk cetakan 0,5 gram. Harga emas Antam seberat 2 gram naik dari sebelumnya Rp1.991.000 menjadi Rp1.996.000.
Kenaikan harga emas UBS terpantau lebih signifikan, yakni Rp7.000 dari Rp976.000 per gram menjadi Rp983.000 per gram. Harga emas UBS berukuran 0,5 gram dan 2 gram meroket masing-masing menjadi Rp525.000 dan Rp1.951.000.
Berikut ini adalah daftar harga emas di Pegadaian per Selasa, 28 Juni 2022.
Berat (Gram) Emas Antam Emas UBS 1 Rp1.029.000 Rp983.000 2 Rp1.996.000 Rp1.951.000 5 Rp4.909.000 Rp4.819.000 10 Rp9.760.000 Rp9.586.000 25 Rp24.268.000 Rp23.918.000 50 Rp48.454.000 Rp47.736.000 100 Rp96.826.000 Rp95.435.000 250 Rp241.789.000 Rp238.515.000 500 Rp483.358.000 Rp476.468.000 1.000 Rp966.674.000 Rp-Sumber: suara.com
Artikel Terkait
[ANALISIS] Peringatan Keras Panglima TNI Untuk Prajurit Aktif Rangkap Jabatan
Jokowi Diminta Sembunyi Dulu 5 Tahun
Tegas! Dikontak Pertamina, Fitra Eri Tolak Tawaran untuk Bantah Isu Pertamax Oplosan
Intip Dua Sosok Istri Tersangka Mega Korupsi Minyak Mentah, Langsung Gembok Akun Medsos