Mengenal Lukla Airport, Fakta Bandara dan Penerbangan Terekstrim di Dunia

Wednesday, 17 January 2024
Mengenal Lukla Airport, Fakta Bandara dan Penerbangan Terekstrim di Dunia
Mengenal Lukla Airport, Fakta Bandara dan Penerbangan Terekstrim di Dunia

TulungagungNetwork — Bandara merupakan tempat pemberhentian pesawat atau biasa disebut dengan transit pesawat. Adanya bandara di berbagai daerah tidak dapat dipungkiri bahwa setiap bandara membutuhkan staf yang profesional.

 

Tidak hanya untuk melayani pengunjung dalam negeri, pengunjung luar negeri pun juga sering mendatangi bandara. Salah satunya saat ingin menghabiskan waktu atau berlibur.

 

Mengingat bandara merupakan tempat umum yang sering dikunjungi oleh WNA dan WNI untuk kepentingan penerbangan, maka bandara membutuhkan staf dan pegawai yang profesional di bidangnya. Seperti di bagian informasi, tiket, kedatangan, dan keberangkatan yang membutuhkan staf atau pegawai yang setidaknya memahami bahasa inggris.

Baca Juga: Mau Liburan ke Pantai, Simak 4 Barang yang Wajib Dibawa Oleh Wisatawan!

 

Bahasa Inggris tersebut akan menjadi bekal komunikasi antar pegawai dengan pengunjung. Khususnya yang membutuhkan arahan atau informasi terkait penerbangan.

 

Bandara menjadi tempat krusial yang membutuhkan pengawasan ekstra. Seperti kroscek identitas dengan tiket, informasi kedatangan dan keberangkatan yang sesuai, dan hal lainnya. Hal ini dilakukan agar tidak merugikan kedua belah pihak (pengunjung dan pegawai bandara).

 

Selain informasi yang dibutuhkan, bandara juga membutuhkan lokasi dan wilayah yang mendukung lantaran pesawat merupakan transportasi yang membutuhkan tempat landas dan mendarat yang luas. Tempat landas inilah yang menjadi faktor keamanan penumpang dan pihak-pihak terkait.

Baca Juga: Iniliah 3 Desa di Tulungagung yang Terletak di Dataran Tinggi

 

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: tulungagung.jatimnetwork.com

Komentar

Artikel Terkait

Terkini