BERITA TREN -- Berikut ini adalah rincian gaji ketua KPPS Pemilu 2024 lengkap dengan perbandingan tahun 2019.
Konten mengenai anggota dan ketua KPPS Pemilu 2024 tengah ramai dibicarakan apalagi menjelang pemilihan umum.
Namun berapa sebenarnya gaji ketua KPPS pada pemilu 2024 yang disebut-sebut lebih besar dari tahun 2019?
Tidak terasa, beberapa hari lagi masyarakat Indonesia akan mengadakan pesta demokrasi yakni pemilihan umum (Pemilu).
Pemilu tahun ini digelar pada 14 Februari 2024 dimana masyarakat dua di antaranya akan memilih siapa yang akan jadi anggota DPR RI dan siapa yang akan jadi presiden serta wakil presiden 5 tahun ke depan.
Tentunya untuk kelancaran pemilihan di TPS, butuh peran dari ketua dan anggota Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS).
Sedang viral di media sosial terutama TikTok, sebenarnya berapa gaji ketua KPPS yang lagi ramai dibicarakan ini?
Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini gaji ketua KPPS dalam Pemilu 2024:
1. Gaji ketua KPPS: Rp1,2 juta
Baca Juga: Nonton Anime Shuumatsu no Harem Sub Indo, Cek Disini untuk Link Nonton Resmi
2. Gaji anggota KPPS: Rp1,2 juta.
Adapun pada tahun 2019, gaji ketua KPPS adalah Rp550 ribu dan anggota sebesar Rp500 ribu.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: beritatren.com
Artikel Terkait
Ini Sosok Tahanan Wanita yang Diduga Dirudapaksa Oknum Polisi Polres Pacitan, Masih 21 Tahun
Pria Asal Bekasi Beberkan Pengalaman Jadi Admin Judol di Kamboja, Ada Teman yang Disetrum
[INFO] Wapres Gibran Ajak Generasi Muda Berani Buat Terobosan: Harus Bisa Beradaptasi & Manfaatkan Peluang!
Menag Geram, Jan Hwa Diana Tega Potong Gaji Karyawan Jika Pergi Salat Jumat