polhukam.id- Badan Eksekutif Mahasiswa Perguruan Tinggi Nahdlatul Ulama (BEMPTNU) Jawa Barat menggelar aksi nyata mahasiswa NU dalam menjaga kesetabilan Negara Republik Indonesia (NKRI) yang diselenggarakan di Bandung pada Sabtu (27/01/2023)
Baca Juga: Jelang Tampil Di Kampanye Akbar Ganjar Mahfud MD, Slank dan Revolusi Cinta Rilis Lagu Salam M3tal
Dalam kegiatan tersebut turut dihadiri oleh mahasiswa NU se Jawa Barat.
Ketua Koordinator Wilayah Jawa Barat, Abdul Rohman menerangkan bahwa saat ini BEM PTNU Jabar harus menjadi roll model dalam gerakan-gerakan aliansi mahasiswa.
Abdul menjelaskan bahwa BEMPTNU Jabar memiliki rujukan yaitu PWNU.
"semoga dengan adanya seminar ini bisa menumbuhkan nilai kecintaan kita terhadap tanah air Indonesia,"
Senada dengan Abdul Rohman, Presedium Nasional BEM PTNU, Ahmad Bahaur Rifki menjelaskan bahwa kegiatan ini menjadi lokomotif gerakan.
"Kedua, bergerak berdasarkan data yang ada, tema BEM PTNU menjadi bemper kesetabilan negara,"
Ketua LPTNU Jawa Barat, Prof Didin Wahidin MP.d
Selaku pengisi seminar memberikan masukan kepada mahasiswa NU bahwa untuk menjaga kestabilan negara.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: hallo.id
Artikel Terkait
Paulus Tannos Tulis Surat ke Prabowo, Sukarela Balik ke Indonesia untuk Jalani Proses Hukum, Asal Adil dan Bebas Korupsi
KPK Jangan Lembek ke Komut Asuransi Sinar Mas, Duit Dugaan Korupsinya Gede Bisa untuk MBG
Dugaan Ijazah Palsu Jokowi Dilaporkan ke Bareskrim Polri, TPUA Bawa Bukti Baru Ini!
APBN Bocor Rp309,2 Triliun, Ketua KPK: Bermodus Proyek Fiktif hingga Manipulasi Spesifikasi