TRIBUNKALTARA.COM - Hasil drawing babak knockout (gugur) kejuaran bulutangkis beregu campuran Piala Sudirman 2023, Indonesia langsung bertemu China di perempat final.
Penentuan drawing babak perempat final Piala Sudirman 2023 berlangsung di Suzhou Olympics Center, China, Kamis (18/5/2023) malam.
Hasil lengkap drawing babak knockout atau perempat final Piala Sudirman 2023 :
- Indonesia vs China
- Thailand vs Japan
- Denmark vs Malaysia
Sumber: kaltara.tribunnews.com