Urutan peristiwa demi peristiwa selanjutnya seperti yang sudah kita ketahui sebelumnya. Tentu saja dalam kronologi versi polisi. Yosua alias Brigadir J terlibat baku tembak dengan rekannya, Bharada E. Pada akhirnya, Yosua tersungkur dan tewas.
Sumber: jpnn.com